Kebijakan Cookie

1. Mengenai penggunaan cookie maupun teknologi sejenisnya.

Lembaga ini mengunakan semua cookie untuk mengunakan semua fitur yang ada, cookie adalah file teks kecil yang akan disimpan pada perangkat IT yang Anda gunakan saat Anda mengunjungi website ini sehingga kami bisa mengenali perangkat IT yang Anda pakai.
Dengan menggunakan cookie, lembaga ini bisa menelusuri riwayat kegiaatan Anda di dunia maya maupun mengetahui informasi mengenai hobi dari pengguna. Cookie yang dipakai oleh Lembaga ini dibagi menjadi 3 jenis, yaitu

  1. Cookie utama : Cookie yang dibutuhkan saat mengunakan website
  2. Cookie Statistik : Cookie digunakan untuk membuat data gabungan tentang pengguna website
  3. Cookie pemasaran : Cookie gunakan untuk menampilkan iklan dan konten yang terkait.

Beberapa cookie yang digunakan oleh lembaga ini akan dihapus setelah sesi pada browser berakhir, yaitu setelah browser ditutup (yang disebut sebagai cookie sesi).
Cookie yang lain akan tetap berada pada perangkat IT pengguna sehingga saat pengguna mengujungi kembali website ini, website ini dapat mendeteksi browser pengguna (ini disebut persistent cookies) Selain itu, beberapa cookie yang digunakan pada website ini disediakan oleh pihak ketiga (ini disebut third-party cookies).

Third-party cookies digunakan untuk menelusuri kegiatan pengguna di dunia maya kemudian menampilkan iklan yang tepat di layar browser pengguna.
Dengan mengakses website ini, Third-party cookies akan dikirim oleh perusahaan layanan pengiriman iklan yang muncul pada 2.
First party cookies (cookie utama) yang dikirim oleh lembaga ini dan Third-party cookie yang dikirim oleh masing-masing perusahaan penyedia layananan pengiriman iklan akan disimpan di masing-masing server perusahaan penyedia layanan iklan dan akan dikelola sesuai dengan kebijakan privasi.

2. Cara Mengganti Pengaturan Cookie

Ada beberapa cara pengaturan cookie yang digunakan saat mengunjungi website ini. Pengguna dengan mengatur browser yang dipakai, dalam kondisi tertentu umumnya bisa menolak penerimaan cookie.
Dan, juga bisa menghapus cookie yang sudah terlebih dahulu diatur maupun memilihnya secara individu.
Namun, untuk mengoperasikan beberapa fitur yang ada pada website ini dengan tepat, website ini mengunakan cookie yang dibutuhkan secara teknis sehingga mohon berhati-hati.
Apabila Anda menolak cookie-cookie ini, kemungkinan penggunaan fitur yang ada pada website ini akan dibatasi.
Mengenai cara mengubah penyetelan, silakan merujuk pada fitur "Help"pada browser yang digunakan. Lalu, Anda juga bisa melihat penjelasan tentang pengaturan cookie yang dipakai secara umum pada tautan di bawah ini.

Mengenai Iklan dengan penargetan perilaku, website perusahaan penyedia layanan pengiriman iklan memuat cara untuk berhenti berlangganan iklan.
Namun, apabila semua cookie-cookie ini dihapus, Anda harus berhati-hati karena akan ada pembatasan saat menggunakan layanan atau produk dari setiap perusahaan tersebut.
Dari perusahaan penyedia layanan pengiriman iklan di bawah ini, untuk Facebook Japan co. Ltd., apabila pengguna merupakan pengguna yang terdaftar di Facebook Japan maka infomasi riwayat mengakses website akan dikelola bersamaan dengan informasi pendaftaran pengguna.

  1. Google co.ltd dan Google Network
  2. Facebook Japan Co.ltd

3. Mengenai Penggunaan Google Analytics

Lembaga ini menggunakan Google Analytics, layanan penganalisis web yang disediakan oleh perusahaan Google (Google). Google analytic mengunakan beberapa cookie untuk menganalisis status penggunaan website. Data yang dibuat dengan cookie, biasanya akan ditransfer ke server Google Amerika Serikat dan datanya akan disimpan di sana.

Di dalam website ini, terdapat fungsi anonimisasi IP Google Analytics yang aktif. Dalam hal ini, Alamat IP akan diubah atau dianonimkan (ini disebut IP Masking).
Apabila dalam keadaan yang tidak biasa, alamat IP lengkap Pengguna akan dikirim ke server Google di Amerika kemudian di sana akan diperkecil.

Google akan mengantikan Lembaga ini untuk menganalisis penggunaan website oleh pengguna kemudian membuat dokumen laporan. Alamat IP yang dikirim oleh browser pengguna tidak akan terkait dengan data lain yang disimpan oleh Google.

Untuk Kebijakan privasi Google dan peraturan penggunaan Google Analytics, silakan merujuk pada URL di bawah ini

  1. Peraturan penggunaan Google Analytics
  2. Kebijakan privasi Google
  3. Google Analytics opt-out add-on

Diperbaharui pada tanggal 15 Oktober 2021

Website ini menggunakan cookie untuk meningkatkan layanan kami kepada pengguna.
Apabila Anda memperoleh pemeberitahuan tentang spesifikasi cookie, silakan klik "Setuju". Untuk pengaturan informasi tentang, cookie silakan klik "Lihat Detail"